Sunday 10 November 2013

Penyebab Gigi Sensitif

Gigi merupakan salah satu organ tubuh yang sangat penting dan juga sangat sensitive, hal tersebut karena gigi berfungsi untuk mengunyah dan menggigit makanan. Jika kita tidak memiliki gigi tentu saja kita tidak bisa makan dengan baik. Tetapi terkadang banyak orang yang giginya sensitive dan hal tersebut membuat gigi ngilu rasanya, hal tersebut tentu saja juga tidak nyaman untuk kita. Gigi sensitive memang menjadi masalah bagi setiap orang, hal tersebut karena gigi yang sensitive sangat mengganggu aktivitas kita. Gigi ngilu sendiri disebabkan oleh pengikisan lapisan pada email gigi karena beberapa faktor.
Terkadang saja gigi sensitive sering kali tidak diperhatikan dan diabaikan, padahal hal tersebut tidak baik untuk kesehatan gigi kita.
Penyebab gigi sensitive memang ada banyak, selain karena terkikisnya lapisan email pada gigi, bisa juga karena dalam menyikat gigi terlalu kuat, tidak merawat gigi, faktor usia, penurunan gusi, produksi air liur terlalu sedikit, pemutihan gigi yang berlebihan, mulut kering, banyak minum atau makan yang mengandung asam cukup tinggi. Oleh karena itu kita harus merawat gigi kita yang sensitive agar nantinya gigi kita bisa terawtt dan terjaga.
Oleh karena itu kita harus merawat gigi kita dengan memakai pasta gigi yang yang khusus untuk gigi sensitive. Dengan menggunakan pasta gigi yang khusus untuk gigi sensitive, dan selalu sikat gigi dengan teratur dan juga benar.

No comments:

Post a Comment